Belajar dari Kesalahan Saya dalam Membangun Tim SEO

Q & A 60 membahas tentang bagaimana cara membangun super tim dalam bisnis, bagaimana cara perekrutannya, berapa gajinya dan apa saja hal yang menjadi pertimbangan dalam merekrut.

Konten ini membahas :

  • Kesalahan-kesalahan yang saya lakukan dalam merekrut tim yang jangan sampai Anda lakukan
  • Hal pertama yang paling penting untuk diperhatikan sebelum merekrut tim
  • Bagian apa yang lebih dahulu direkrut
  • Berapa jumlah tim yang dibutuhkan
  • Berapa gajinya
  • Bagaimana cara mengatur tim yang kerja remote

Pertanyaan

Kapan2 bantu bahas (atau jika sudah ada dibahas di webnya, mohon info link-nya) tentang cara bikin Tim SEO seperti :
1. berapa personil yang ideal
2. bagaimana sistem penggajiannya yang ideal
3. tools / platform apa saja yang diperlukan dalam tim ini, terutama jika kita kerja remote

Jawaban

Simak jawaban lengkapnya pada video di bawah ini :

Link yang disebutkan di video :

1. Grup WA Belajar SEO 2020 GRATIS
–> https://defriansyah.net/grup-belajar-seo-2020/

Untuk yang sudah join di grup 1, 2, 3, 4, 5, 6 tidak perlu lagi join di grup yang baru, karena sama saja.

Kesimpulan

Simpulkan sendiri ya 🙂

5/5 - (1 vote)
Scroll to Top